-->

Resep Ketan Durian Khas Sumatra Barat Super Enak

Ketan Durian Khas Sumatra Barat. Kudapan lezat yang satu ini diperuntukkan bagi Anda para pecinta King Fruit atau buah durian. Dengan perpaduan dua bahan makanan istimewa yang pas antara manisnya durian dan gurihnya ketan mampu menghasilkan paduan rasa yang nikmat dan khas. 
 Kudapan lezat yang satu ini diperuntukkan bagi Anda para pecinta King Fruit atau buah dur Resep Ketan Durian Khas Sumatra Barat Super Enak

Nuansa akan jadi lebih istimewa jika kudapan disajikan selagi hangat saat musim penghujan seperti sekarang ini. Pengen tau bagaimana cara membuat cemilan enak ketan durian khas Sumatera Barat? Resep dan panduan lengkap cara membuatnya step by step bisa anda temukan disini.


Bahan Ketan :
  • Ketan 250 gr
  • Daun Pandan 3 lmbr
  • Santan encer 250 ml
  • Garam secukupnya.

 Kudapan lezat yang satu ini diperuntukkan bagi Anda para pecinta King Fruit atau buah dur Resep Ketan Durian Khas Sumatra Barat Super Enak

Bahan Saus :
  • Durian montong 1 mata buang bijinya, haluskan
  • Kelapa muda 1/4 kelapa (parut memanjang dan kukus)
  • Susu tawar 250 ml
  • Santan Kental 250 ml
  • Gula pasir 100 gr
  • Daun pandan 3 lmbr
  • Garam 1/2 sdt


Panduan Cara membuat Ketan :
 Kudapan lezat yang satu ini diperuntukkan bagi Anda para pecinta King Fruit atau buah dur Resep Ketan Durian Khas Sumatra Barat Super Enak

Langkah 1 : Bersihkan beras ketan kemudian rendam selama kurang lebih 1 jam. Stelah di rendam, kukus ketan selama 15 menit.

Langkah 2 : Campurkan semua bahan seperti santan encer, garam, dan daun pandan. Kemudian masak hingga mendidih lalu angkat.

Langkah 3 : Keluarkan ketan yang sudah dikukus terlebih dahulu, selanjutnya campurkan ketan ke dalam air santan yang sudah dimasak. Aduk-aduk ketan sampai santan meresap kedalam ketan.

Langkah 4 : Kukus kembali ketan yang sudah bercampur santan diatas selama kurang lebih 30 menit.

Panduan Cara Membuat Saus :
 Kudapan lezat yang satu ini diperuntukkan bagi Anda para pecinta King Fruit atau buah dur Resep Ketan Durian Khas Sumatra Barat Super Enak

Langkah 1 : Masukkan santan kental dan daun pandan ke dalam wadah panci lalu didihkan dengan api sedang. Setelah santan mendidih dan aroma harum daun pandan keluar, angkat daun pandan tersebut.

Langkah 2 : Tambahkan susu tawar, garam dan gula kemudian aduk-aduk perlahan hingga mendidih dengan api kecil.

Langkah 3 : Selanjutnya masukkan daging buah durian dan aduk-aduh hingga mendidih dengan api kecil hingga menggental. Saus sudah dapat digunakan.


Cetak ketan durian sesuai dengan keinginan Anda, Anda bisa memberi sedikit taburan kelapa parut untuk menambah citarasa gurih, kemudian tuangkan saus durian di atasnya. Lezatnya ketan durian bakal anda temukan pada suapan pertama dan seterusnya. Yummy..

0 Response to "Resep Ketan Durian Khas Sumatra Barat Super Enak"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel